Mewaspadai Penyakit Ternak dan Hewan Kesayangan Musim Hujan
Apabila musim hujan telah tiba banyak orang terutama petani dan peternak bersyukur, Perubahan lingkungan ini tentu mempengaruhi kondisi kesehatan makhluk hidup tak terkecuali ternak. Pada umumnya kondisi ternak menurun dan mengalami serangan beberapa penyakit. Oleh sebab itu, peternak perlu waspada dan lebih memperhatikan kesehatan ternaknya. Gangguan kesehatan pada ternak diRead More →