Monitor PMK, Komite II DPD RI Kunker ke Sleman
2022-08-14
Yogyakarta (12/8) – Bertempat di Pendopo Parasamya, Sekretariat Daerah Kabupaten Sleman telah dilakukan dialog interaktif antara Komite II DPD RI dengan para pemangku kepentingan, pelaku usaha ternak, organisasi profesi dokter hewan maupun peternakan dan stakeholder terkait. Kegiatan ini merupakan rangkaian dari kunjungan kerja Komite II DPD RI dalam rangka pengawasanRead More →